Saham Berjangka China menurun
Bloomberg (18/3) – Index saham berjangka China jatuh, menandakan bahwa index acuan akan memperpanjang penurunan mingguan.Index
CSI 300 yang akan berakhir dibulan April, kontrak yang paling aktif
turun 0.4% ke level 2,529.6 pada jam 9:17 waktu lokal, sementara Xiao
Gang mantan ketua BOC akan menggantikan Guo Shuqing sebagai kepala
regulator sekuritas Negara tersebut.Index Komposit Shanghai naik
0.4% ke level 2,278.40
&nbs...
Sunday, March 17, 2013
Kekhawatiran seputar Siprus menekan bursa Asia
Posted by PT KONTAK PERKASA FUTURES BALIKPAPAN On 7:27 PM No comments
Kekhawatiran seputar Siprus menekan bursa Asia
Bloomberg, (18/3) - Saham-saham Asia
turun untuk pertama kalinya dalam tiga sesi perdagangan terakhir, menuju
penurunan terbesar dalam sebulan terakhir di tengah kekhawatiran
penarikan dana secara besar-besaran dari bank yang belum pernah terjadi
sebelumnya di Siprus yang akan kembali membawa Eropa ke dalam krisis
utang.
Index MSCI Asia Pacific turun 0,9 persen menjadi 135,37
pada pukul 9:40 am di Tokyo, sebelum pasar ekuitas di Hong Kong dan
China dibuka. Index...
Asian Stocks Drop Most in Month on Cyprus Deposit Tax
Posted by PT KONTAK PERKASA FUTURES BALIKPAPAN On 7:27 PM No comments
Asian Stocks Drop Most in Month on Cyprus Deposit Tax
Bloomberg, (18/3) -- Asian stocks fell
for the first time in three days, heading for the biggest decline in a
month, amid concern an unprecedented levy on bank deposits in Cyprus
will plunge Europe back into crisis.
The MSCI Asia Pacific Index
dropped 0.9 percent to 135.37 as of 9:40 a.m. in Tokyo, before equity
markets in Hong Kong and China open. The measure rose 5.6 percent this
year through last week improving economic data from the U.S. and
speculation...
Nikkei 225 catat penurunan terdalam di tiga pekan terakhir
Posted by PT KONTAK PERKASA FUTURES BALIKPAPAN On 7:26 PM No comments
Nikkei 225 catat penurunan terdalam di tiga pekan terakhir
Bloomberg, (18/3) - Saham-saham Jepang
jatuh, dengan Nikkei 225 Stock Average mencatat penurunan paling dalam
sejak tiga pekan terakhir karena penguatan yen setelah masalah
perbankan Cyprus yang mengancam munculnya kembali krisis kawasan Eropa.
Nikkei
225 turun 1,7 persen di 12,350.73 pada pukul 9:48 a.m. di Tokyo,
penurunan terbesar sejak 26 Februari. Indeks Topix kehilangan 1,3 persen
menjadi 1,037.65, dengan ke-33 kelompok industri yang berada di...
economic calendar
Live Economic Calendar Powered by Investing.com - The Leading Financial Portal
Most Viewed
-
maaf saya sedang sibuk maaf saya kurang berminat maaf lain kali saja ya ya itu semua alasan penolakan yang membuat saya sm...
-
Semua orang yang pernah tinggal di kota Balikpapan pasti mengenal Pantai Melawai. Pantai yang indah berpasir putih di sepanjang jal...
-
1. ANDRIE WONGSO - Cintai Pekerjaan, Langkah Awal Gapai Impian.mp3 2. OMAR ISHANANTO - Jangan Jadi Burung Cuckoo yang Tidak Tahu Diri.MP...
-
Kawasan Wisata Hutan Lindung Sungai Wain (HLSW) Hutan Mangrove KWPLH Beruang Madu Pantai Kemala Pantai Manggar Segara sari Pena...