English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
STRIVE FOR SOLID FUTURES

Wednesday, December 11, 2013

Harga Minyak Mentah jatuh, Saham A.S dan Treasuries Turun

Posted by PT KONTAK PERKASA FUTURES BALIKPAPAN On 4:38 PM No comments
Bloomberg ( 12/12 ) - Saham AS jatuh untuk hari kedua dan Treasuries turun seiring para investor menimbang kesepakatan anggaran dan prospek untuk stimulus Federal Reserve. Bensin dan minyak mentah turun bahkan sejalan dengan laporan pemerintah menunjukkan persediaan minyak mentah anjlok paling rendah dalam hampir setahun terakhir.
Indeks Standard & Poor 500 tergelincir 0,7 persen menjadi 1,790.70 sedangkan Indeks Stoxx Europe 600 turun 0,5 persen pada pukul 11:57 di New York. Treasury tenor Sepuluh tahun meningkat untuk pertama kalinya dalam empat hari terakhir. Minyak melemah 0,8 persen menjadi $ 97,72 per barel setelah mencapai level harga tertingginya dalam enam minggu kemarin dan bensin turun 1 persen menjadi US$ 2,6562 per galon. Yen menguat 0,4 persen menjadi 102.40 per dolar , Index Dollar AS Bloomberg sedikit berubah setelah penurunan selama empat hari.
Anggota parlemen Amerika mengumumkan kesepakatan anggaran kemarin yang akan memudahkan pemotongan belanja otomatis dengan sekitar US$ 63 miliar selama dua tahun dan mengurangi defisit sebesar US$ 20 miliar sampai US$ 23 milyar. Kesepakatan itu muncul setelah sebuah laporan pada pekan lalu menunjukkan tingkat pengangguran jatuh ke lima tahun terendahnya dan para ekonom memperkirakan the Fed akan memotong stimulus pada pertemuan pekan depan. (izr)
 

0 komentar :

Post a Comment

economic calendar


Live Economic Calendar Powered by Investing.com - The Leading Financial Portal

Most Viewed






TOP PERFORMANCE

ucapan lebaran

Site search